10 Atlit Panahan Al Irsyad Ikuti Porprov 2022
Siang ini 21 Atlit panahan dilepas oleh Agus Nur Hadie, S.Sos., M.Si. Ketua Perpani Cabang Banyumas yang sekaligus merupakan Kepala Dishub Banyumas. 10 Atlit diantaranya merupakan siswa sekolah Al Irsyad Al Islamiyyah Purwokerto.