Pangkalan SD Al Irsyad Al Islamiyyah 01 Purwokerto Dinilai Berpotensi Jadi Role Model Gugus Depan Kepramukaan
Pangkalan SD Al Irsyad Al Islamiyyah 01 Purwokerto dinilai memiliki potensi besar sebagai role model Gugus Depan Kepramukaan dalam Lomba Gugus Depan Mantap Kwarcab Banyumas 2024, berkat inovasi dan kualitas pengelolaan yang unggul.






